Tahun Akademik:
Gasal 2020/2021
Kelas-Offr:
BB-BB
Deskripsi:

Mata kuliah ini membahas tentang Konsep Dasar Studi Kelayakan, Desain Studi Kelayakan Proyek dari berbagai aspek (Aspek Pasar dan Pemasaran, Aspek Teknis dan Teknologi, Aspek Organisasi dan Manajemen, Aspek Ekonomi dan Finansial), serta berbagai macam kriteria kelayakan investasi (NPV, IRR, Net dan Gross B/C ratio, Payback period, shadow price, dan analisis sensitivitas).


Capaian Pembelajaran
  • Mahasiswa memahami konsep dasar studi kelayakan dan evaluasi proyek.

  • Mahasiswa mampu mengevaluasi kelayakan suatu proyek bisnis atau proyek pemerintah yang sedang atau akan dilaksanakan di lingkungan sekitar.

  • Mahasiswa mampu membuat desain studi kelayakan dan evaluasi proyek

Daftar Pustaka:
  • Subagyo, Ahmad. 2008. Studi Kelayakan: Teori dan Aplikasi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo


  • Husnan, Suad dan Suwarsono. 1994. Studi Kelayakan Proyek, Edisi 3. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.


  • Kerzner, Harlord, Project Management: A System Approach to Planning, Scheduling and Controlling, 2nd.ed, New Delhi: CBS Publisher & Distributor.



  • Suratman. 2001. Studi Kelayakan Proyek : Teknik dan Prosedur Penyusunan Laporan, Yogyakarta: J&J Learning, Edisi 1