Tahun Akademik:
Gasal 2021/2022
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:
a. Mengeksplorasi filsafat. b. Menjelaskan epistemologi. c. Menjelaskan filsafat ilmu. d. Menalar filsafat ilmu pendidikan dasar. e. Menalar hakekat ilmu pendidikan f. Kesadaran dan memecahkan persoalan-persoalan filsafat ilmu pendidikan dasar dalam kehidupan (Etika dalam pendidikan dasar; Penelitian Pendidikan dasar; Perkembangan Teori; Pendidikan dasar, nilai, dan kesejahteraan manusia; Perkembangan pendidikan dasar terkini).
Capaian Pembelajaran
  • Mampu menganalisis landasan dan landasan filsafat pendidikan untuk mengembangkan kecakapan berpikir logis dan kritis dengan desain argumentasi yang terstuktur dengan baik dan benar.
  • Mampu menganalisis secara cermat dan teliti ragam aliran filsafat yang mempengaruhi ilmu pengetahuan dan ilmu pendidikan yang berkembang pada periode Yunani Kuno sampai periode Kontemporer.
  • Mampu menganalisis etika keilmuan yang digunakan dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni dalam ilmu Pendidikan dasar secara bertanggungjawab; dan Terampil menerapkan prinsip-prinsip filsafat pendidikan dan etika keilmuan dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni dengan menggunakan sistematika filsafat ontologi, epistemologi dan aksiologi.
  • Mampu menjelaskan what is science yang mencakup ilmu sebagai aktivitas riset, metode ilmiah, ilmu sebagai produk dan mengembangkan teori.
  • Mampu menjelaskan keterkaitan antara aliran aliran filsafat ilmu pengetahuan dengan tradisi praktis penelitian.
Daftar Pustaka:
  • Alex Rosenberg, 2005. Philoshophy of Science: A Contemporary Introduction, Second Edition, New York: Routledge.
  • Akbar, Sa’dun, 2020. Handout Perkuliahan Filsafat Ilmu, Tidak dipublikasikan.
  • Akbar, Sa’dun, 2009. Penelitian Tindakan Kelas: Filosofi, Metodologi, dan Implementasi, Yogyakarta: Penerbit Cipta Media.
  • Anshari, Endang Saifuddin, 1979. Ilmu, Filsafat, dan Agama, Surabaya: Penerbit PT Bina Ilmu.
  • Cercile Landau, Andrew Szudek, Sarah Tomley, 2011. The Philoshophy Book, tt. Big Ideas Shimply Explained, London: DK Publishing.
  • James E. Christensen, 1981. Perspectives on Education AsEducology, Whasington: University Press of America.
  • James Ladyman, 2002. Understanding Philoshophy of Science, London: Roundledge.
  • Marile H Salomon dkk, 1999, Introduction to The Philoshophy of Science, USA: Englewood Clift NJ PrentiHall.
  • Mannoia, V. James, 1980. WHAT Is SCIENCE , Boston: University Press of America.
  • Muhadjir, Noeng, 1998. FilsafatIlmu: Telaah Sistematis Fungsional Komparatif, Yogyakarta: Penerbit Rake Sarasin.
  • Peter Machmer and Michael Silberstein, tt, The Blackwell Guide to The Philoshophy of Science, Massachutes: Blacwell Publisher.
  • PhilipPhenix, 1964. Realms of Meaning: A Philosophy of The Curriculum of General Education, New York: Mc-Graw Hill Book Company.
  • Philip Ghapser, JD.Trout, 1999. The Philoshophy of Science, Cambridge: A Bradford.
  • Richard Boyd, Philip Gasper, and J.D. Trout, 1991. The Philosophy of Science, Massachusetts: MIT Press.
  • Suriasumantri, Jujun S, 1982. Filsafat Ilmu: Sebuah Pengantar Populer, Jakarta: Penerbit Pustaka Sinar Harapan.