Tahun Akademik:
Gasal 2021/2022
Kelas-Offr:
A1-03GA
Deskripsi:
1. Menelaah elemen utama konstruksi bangunan bawah: pekerjaan persiapan, galian pemindahan dan perbaikan tanah – pondasi turap, kaki kolom, basement, drainase dan sanitasi bangunan. dan persyaratannya. 2. Memahami aspek K3 terkait dengan pekerjaan konstrusi bagian bawah 3. Memilih jenis jenis dan spesifikasi peralatan dan bahan konstruksi pada elemen konstruksi 4. Menganalisis metoda / tahapan pelaksanaan berdasarkan peralatan dan elemen konstruksi yang dipakai. 5. Menghitung/ menganalisis biaya produksi/ operasi peralatan dan konstruksi.
Capaian Pembelajaran
  • Merancangmetode pelaksanaan konstruksi pada pekerjaan struktur bawah (sub-structure) bangunan gedung, bangunan air, dan bangunan jalan serta jembatan
Daftar Pustaka:
  • 1. Asiyanto. 2006. Metode Konstruksi Gedung Bertingkat. Jakarta: UI-Press
  • 2. Chudley, R. and Greeno, R. 2001. Building Construction Handbook, London: ButterworthHeinemann
  • 3. Chudley, R. and Greeno, R. 2002. Advance Construction Technology. England: Longman
  • 4. Nunnally, S.W. 2004. Construction Methods and Management. Ohio: Pearson Prentice
  • 5. Hall
  • 6. Peurifoy, R.L., Ledbetter, W.B., Schexnayder, C.J. 1996. Construction planning, Equipment, and Methods. 5th Edition. New York: McGraw-Hill