Tahun Akademik:
Gasal 2021/2022
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:
a. Mengembangkan produk pembelajaran berdasarkan teori belajar dan pembelajaran terkini: (1) pembelajaran IPA SD dan SMP, pembelakaran IPS SD dan SMP, pembelajaran Bahsa Idonesia SD dan SMP, pembelajaran PAUD , pembelajaran PLB. b. Menguji kevalidan, efektivitas, dan tingkat efisiensinya dalam praktik pembelajaran di kelaS c. Memecahkan masalah-masalah praktik kependidikan dasar di sekolah dengan kolaborasi dengan praktisi dan pengambil kebijakan d. Mengkaji secara integratif dan memecahkan masalah pemanfaatan kependidikan dasar dalam kehidupan baik yang dijumpai di Indonesia maupun yang dijumpai di luar negeri e. Mengkaji secara integratif dan memecahkan masalah- masalah pedagogik kependidikan dasar yang masih bermasalah dalam praktek di sekolah. f. Menganalisis, mensintesis, dan memecahkan masalah kependidikan dasar melalui kajian keilmuan bidang pendidikan dasar g. Mengkaji dan memecahkan masalah-masalah melalui pengelolaan manajemen kependidikan dasar
Capaian Pembelajaran
  • (a). Memiliki sikap positip terhadap berbagai program yang diselenggarakan pada jenjang pendidikan dasar. (b). Memiliki budaya akademik dalam menghasilkan produk pembelajaran berdasarkan teori belajar dan integrasi pembelajaran terkini: (1) pembelajaran IPA SD dan SMP, pembelakaran IPS SD dan SMP, pembelajaran Bahasa Idonesia SD dan SMP, pembelajaran PAUD , pembelajaran PLB. (c). Memiliki wawasan dalam mengkaji masalah-masalah penelitian terkait pembelajaran pada jenjang pendidikan dasar dan manajemen kelas. (d). Memiliki kemampuan dalam menyusun karya tulis ilmiah terkait pembelajaran pada jenjang pendidikan dasar, menyusun karya tulis sebagai hasil dari analisis, sintesis, dan pemecahan masalah pendidikan dasar.
Daftar Pustaka: