Tahun Akademik:
Genap 2021/2022
Kelas-Offr:
G-D/V
Deskripsi:
Membahas ruang lingkup dan sejarah mikrobiologi lingkungan, habitat mikroorganisme, Biodiversitas, Ekosistem Mikroba (normal dan ekstrim) dan adaptasinya, mikroorganisme dan interaksi biotik, transfer gen horizontal dalam ekosistem mikroorganisme, metode-metode untuk mempelajari mikroorganisme di lingkungan (metode-metode untuk sampling media lingkungan, metode hitungan biomassa), interaksi mikroorganisme dengan sesama mikroorganisme dan mikrobiologi tanah, mikrobiologi perairan, mikrobiologi pertanian, mikrobiologi lingkungan ekstrim, aplikasi mikroorganisme untuk mengatasi limbah dan bioremediasi
Capaian Pembelajaran
  • Mahasiswa mampu menjelaskan biodiversitas bakteri, kapang, dan khamir yang hidup di berbagai habitat tanah dan habitat perairan, serta mahasiswa terampil dalam mengisolasi kapang yang berasal dari rizosfer tanah pertanian.
  • Mahasiswa mampu menjelaskan adaptasi mikroorganisme yang hidup di dalam tanah dan di perairan
  • Mahasiswa mampu menjelaskan adaptasi mikroorganisme yang hidup dalam tubuh tumbuhan dan dalam tubuh hewan, serta mahasiswa terampil dalam pembuatan preparat anatomi daun yang terinfeksi oleh kapang embun jelaga dan pengamatan preparat mikroskopis kapang embun jelaga.
  • Mahasiswa mampu menjelaskan peemanfaatan mikroorganisme untuk mengatasi limbah dan bioremidiasi lingkungan, serta mahasiswa terampil dalam mengisolasi dan mendeskripsi ciri-ciri koloni dan mikroskopis bakteri amilolitik yang hidup dalam limbah industri.
Daftar Pustaka:
  • 1. Campbell, Rreece. 2012. Biologi. Jilid 2. Edisi ke kedelapan. Jakarta: Penerbit Erlangga.
  • 2. Cappucino, I.G., and Sherman, N. 1982. Mikrobiology : A. Laboratory Manual. Sydney : Addison-Wesley publishing Company.
  • 3. Hastuti, U. S., Al-Asna, P. M., and Rahmawati, D. 2018. Histologic Observation, Identification, and Secondary Metabolites Analysis of Endophytic Fungi Isolated from A Medicinal Plant, Hedychium acuminatum Roscoe, AIP Proceeding 2002, 020070 (2018); doi: 10.1063/1.5050166)
  • 4. Hastuti, U.S. 2007. Keragaman dan Sebaran Mikoflora Rizosfer pada Tanah Pertanian Kentang di Batu, Tosari, dan Tumpang, Jawa Timur. Jurnal Ilmu Pertanian AGRIVITA 29(1).
  • 5. Hastuti, U.S. 2014. Penuntun Praktikum Mikologi, Malang: UMM Press.
  • 6. Hastuti, U.S., Al-Asna, P.M., and Rahmawati, D. Histologic Observation, Identification, and Secondary Metabolites Analysis of Endophytic Fungi Isolated from a Medicinal Plant, Hedychium acuminatum Roscoe. AIP Conference Proceedings 2002, 020070 (2018). https://doi.org/10.1063/1.5050166
  • 7. Hastuti, U.S., Rahmawati, D,M and Sari, R.Y. Histologic Observation, Identification and Secondary Metabolites Analysis of Endophytic Fungi Isolated from Cananga odorata (Lam.) Hook. F & Thomson. IOP Conf. Series: Materials Science and Engineering. 546 (2019) 022005. doi: 10.1088/1757-899X/546/2/022005
  • 8. Hastuti, U.S., Sangur, K.,., Khasanah, H.N. 2015. Biodiversity and Enzyme Activity of Indigenous Cellulolytic and Amylolytic Bacteria in Decayed Mangrove Stem Waste Product at Waai Seashore, Ambon Island. Journal of Agricultural Science and Technology 5 (4).
  • 9. Hastuti, U.S., Yakub, P., Khasanah, H.N. 20014. Biodiversity of Indigenous Amylolytic and Cellulolytic Bacteria in Sago Waste Product at Susupu, North Moluccas. Journal of Life Sciences. 8(11).
  • 10. Lemos, F.J.P & SOUSA, P.E.A. 2006. The effects of sooty mold on photosynthesis and Mesophyll
  • Manurung, U.N., Susantic D. 2017. Identifikasi bakteri patogen pada ikan Nila (Oreochromis niloticus) di lokasi budidaya ikan air tawar Kabupaten Kepulauan Sangihe. Budidaya Perairan 5(3):11-17
  • Mudatsir. 2007. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kehidupan Mikroba Dalam Air. Jurnal Kedokteran Syiah Kuala 7(1): 23-29
  • Prasat dan Devi. 1997. The Entomofungal Pathogen Nomuraea rileyi. Directorate of Oilseeds Rresearch, Rajendranagar, Hyderabad-500 030.
  • Prayogo, Tengkano, dan Marwoto. 2005. Prospek Cendawan Entomopatogen Metarhizium anisopliae untuk Mengendalikan Ulat Grayak Spodoptera litura pada Kkedelai. Malang: Balai Penelitian Tanaman Kacang-Kacangan dan Umbi-Umbian
  • Pulu, E. K., Dien, H., Kaparang, J. 2017. Studi Keberadaan Bakteri Patogen Pada Ikan (Katsuwobushi) yang Diproses dengan Asap Cair. Jurnal Media Teknologi Hasil Perikanan 5(2) : 142-147
  • Sutiknowati, L.I. 2018. Keragaman Bakteri pada Perairan Sabang, Provinsi Aceh. Makalah Ilmu Biologi Biosfera: A Scientific Journal 35(2): 54-62