Tahun Akademik:
Pendek 2021/2022
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:
Menguasai konsep teoritis ilmu kepelatihan olahraga secara mandiri sehingga memiliki kemampuan optimal untuk melatih sesuai standart melatih berdasarkan norma agama dan etika profesi dengan memanfaatkan perkembangan pengetahuan dan teknologi terkini melalui pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif.
Capaian Pembelajaran
  • Mampu memahami konsep dasar kesegaran jasmani
  • Mampu memahami metabolisme energi dan pemenuhan energi dalam olahraga
  • Mampu memahami konsep fisiologi kapasitas karidorespirasi
  • Memahami makna kelelahan dan recovery
  • Mampu mempraktekkan test pengukuran kepelatihan olahraga
Daftar Pustaka:
  • Hartati, E.W & Supriyadi. 2014. Anatomi Tubuh Manusia. UM Press. Malang
  • Plowman SA, Smith DL. exercise physiology for health, fitness and performance 3rd ed. (2011). Baltomore: lippincott william & Wilkins
  • Kenney, Wilmore & Costill. 2011. Physiology of Sports and Exercise. Human Kinetics
  • Rumanta, M., Hutasoit, L. R., Sukiniarti, S., Wahyuningsih, T., Ristasa, R., Iryani, K., & Rokhiyah, S. (2009). Anatomi dan Fisiologi Manusia.
  • Pearce, E. C. (2016). Anatomi dan fisiologi untuk paramedis. PT Gramedia Pustaka Utama.
  • Sherwood, L. 2001.Fisiologi Manusia dari sel ke sistem. Jakarta : EGC.