Tahun Akademik:
Gasal 2022/2023
Kelas-Offr:
D-D
Deskripsi:
Etika: Pengertian; hubungannya dengan berbagai aspek kehidupan manusia; lingkup kajian etika. Tema-tema etika umum: hati nurani;. kebebasan dan tanggung jawab. nilai dan norma. hak dan kewajiban. menjadi manusia yang baik. Etika profesiL pengertian profesi dan Metoda. Profesi guru: Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 tentang "Guru dan Dosen"; Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Repunlik Indonesia Nomor 16 Tahun 2007 tentang "Standar Kompetensi dan Kualifikasi Guru". Etika dalam profesi guru. Pengembangan Keprofesian Guru (PKB). Lesson Study. Praktik Lesson Study
Capaian Pembelajaran
  • Mengidentifikasi makna, kedudukan, dan ciri guru profesional berdasarkan standar kompetensi
  • Menguasai hard skill dan soft skill untuk mendukung penerapan kode etik profesi guru
  • Mendeskripsikan supervisi pendidikan untuk mendukung program sertifikasi profesi guru
  • Menjelaskan publikasi ilmiah dalam pengembangan profesi guru
  • Mendesain model dan strategi pengembangan kepofesionalan guru
Daftar Pustaka:
  • Istamar Syamsuri dan Ibrohim. 2011. Lesson Study (Studi Pembelajaran). Malang: UM Press.
  • Fujiwara, Y. et all. 2011. Lesson Study in Japan. Hiroshima: Keisuisha Co. Ltd.
  • Matoba, M., Crawford, K.A., and Arani, M.R.S. 2006. Lesson Study: International Perspective on Policy and Practice. Beijing: Educational Science Publishing House.
  • Sato, Manabu. 2013. Reformasi Sekolah: Konsep dan Praktek Komunitas Belajar. Jakarat: PELITA
  • Stoll, L., dan Louis, K.S. 2007. Professional Learning Community: Divergence, Depth, and Dilemmas. New York: McGraw Hill – Open University Press
  • UU Sisdiknas. 2003. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Delphi Publishing House
  • Saito, E., Sumar, H., Harun, Ibrohim, Kuboki, I., dan Tachibana, H. 2006. Development of school based in-service teacher training under the Indonesian Mathematics and Science Teacher Education Project. Improving Schools, 9(1): 47-59
  • Saito, E., Harun, I., Kuboki, I., dan Tachibana, H. 2006a. Indonesian lesson study in Practies: Case Study of Indonesian Mathematics and Science Teacher Education Project. Journal of In-service Education, 32(2): 171-184
  • Stigler, W. S. & Hiebert, J. (1999). The teaching gap: Best ideas from the world’s teachers for improving education in the classroom. New York: The Free Press
  • UPI dan SFTI. 2010. Implementasi Lesson study Program Pengembangan Profesionalitas Pendidik dan Tenaga Kependidikan di Kabupaten Karawang, Kab./Kota Pasuruan, dan Kota Surabaya. Bandung:Risqi Press