Tahun Akademik:
Genap 2022/2023
Kelas-Offr:
A-18MB
Deskripsi:
Mata kuliah ini mengkaji hakekat strategi pembelajaran, landasan pembelajaran, model, metode mengajar, dan berbagai keterampilan pembelajaran tak langsung (indirect instruction), Menganalisis langkah-langkah strategi pembelajaran tak langsung (indirect instruction) dan mengidentifikasi keunggulan dan kelemahan strategi pembelajaran tak langsung (indirect instruction)
Capaian Pembelajaran
  • Memahami konsep dasar strategi pembelajaran efektif.
  • Menjelaskan prinsip-prinsip pembelajaran.
  • Mengkaji landasan psikologis dalam pembelajaran.
  • Memahami pendekatan cara belajar siswa aktif.
  • Mengkaji pendekatan keterampilan proses.
  • Memahami model pembelajaran.
  • Mengkaji metode pembelajaran di SMK
  • Aplikasi strategi pembelajaran dalam penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran.
Daftar Pustaka:
  • (1) Arend, Ricard. 1997. Classroom Instructional Management. New York: The Mc Graw-Hill Company
  • (2) Bahri Syaeful dan Aswan Zain. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta.
  • (3) Hasibuan, J.J. dan Moedjiono. 2008. Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya
  • (4) Hamalik, Oemar. 2008. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara
  • (5) Killen, Roy .1998. Effective Teaching Strategies: Lesson from Reseach and Practice, second edition. Australia: Social Science Press
  • (6) Sanjaya Wina. 2007. Strategi Pembelajaran: Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group
  • (7) Sagala, Syaiful, 2006. Konsep dan Makna Pembelajaran Untuk Membantu Memecahkan Problematika Belajar dan Mengajar. Bandung: Alfabeta.
  • (8) Trianto. 2007. Model-model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka