Tahun Akademik:
Genap 2022/2023
Kelas-Offr:
J-J
Deskripsi:
(1) Keadaan gas: karakteristik umum gas, hukum-hukum gas, persamaan gas ideal, teori molekul kinetik gas, penurunan kinetik persamaan gas, dis¬tri¬busi kecepatan molekul, macam-macam kecepatan molekul, perhitungan ke¬cepatan molekul, sifat-sifat tumbukan, gas nyata, persamaan van der Waals, pencairan gas, gejala kritik, hukum keadaan sehubungan, metode pen¬cairan gas; (2) Hukum ke Nol dan Pertama Termodinamika: keadaan sistem, hukum ke nol ter¬mo¬di¬n¬amika, skala suhu gas ideal, kerja dan panas, hukum pertama termodinamika, energi internal, dife¬ren¬sial eksak dan tak eksak, kerja kom¬presi dan ekspansi gas pada suhu tetap, berbagai jenis kerja, peru¬bahan keadaan pada volume tetap, entalpi, kapasitas panas, ekpansi Joule-Thom¬son, Proses adiabat, entalpi pem¬bentukan; (3) Termokimia: satuan peru¬ba¬han energi, entalpi reaksi kimia, reaksi eksotermis dan endotermis, per¬sa¬maan termokimia, panas reaksi atau entalpi reaksi, perubahan entalpi ka¬rena perubahan suhu, macam-macam entalpi reaksi, panas pembakaran panas pelarutan, panas netralisasi, perubahan energi pada perubahan fase, panas peleburan, panas penguapan, panas sublimasi, panas tran¬sisi, hukum Hess, aplikasi hukum Hess, ka¬lo¬rimetri; (4) Hukum kedua dan ke¬ti¬ga ter¬mo¬dinamika: entropi sebagai fungsi keadaan, hukum kedua ter¬mo¬di¬na¬mi¬ka, pe¬ru¬¬¬bahan entropi pada proses reversible, perubahan entropi pada pro¬ses irre¬ver¬sible, entropi pencampuran gas ideal, entro¬pi dan pro¬babi¬li¬tas, kalorimetri penen¬tuan entropi, hukum ketiga termo¬di¬na¬mika.
Capaian Pembelajaran
  • Menguasai secara komprehensif keadaan gas, cair, dan padat, sifat-sifat zat murni dan campuran serta dapat menjelaskan gejala-gejala kimia yang terkait
  • Menguasai secara komprehensif konsep-konsep dan hukum-hukum termodinamika kimia serta dapat mengaplikasikannya untuk menjelaskan energetika reaksi kimia dan proses-proses fisik.
Daftar Pustaka:
  • Atkins, P.W., Paula J. de. 2009. The Elements of Physical Chemistry. 5th edition. Oxford: London
  • Atkins, P.W., Paula J. de, 2010. Physical Chemistry. 9th edition, Oxford: London
  • Castellan, G.W. 1983. Physical Chemistry. 3rd edition Massachusetts: Addison Wesley Publishing Company
  • Levine, I. N, 2009. Physical Chemistry 6th Ed. New York: Mc Graw-Hill