Tahun Akademik:
Genap 2022/2023
Kelas-Offr:
B-B
Deskripsi:

1. Latar belakang politik, social, ekonomi dan budaya yang mendorong terjadinya PD1 dan PD2, 2. Proses terjadinya perang , 3. Dampak dan pengaruhya dalam berbagai bidang, 4. Bentuk-bentuk kerjasama internasional pada masa sebelum hingga sesudah perang.


Capaian Pembelajaran
  • Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.
  • Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan.
  • Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu poengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahlianya.
  • Menghargai nilai-nilai perdamaian, kerja sama internasional melalui analisis kritis,konsep, teori dan prinsip terhadap pentingnya kerjasama internasional dahulu dan sekarang serta dampak dan pengaruh perang terhadap perkembangan peradaban Dunia.
  • Mampu memaparkan kembali secara utuh, dari latar belakang, kronologi hingga dampak dari terjadinya konflik antar Negara hingga terjadinya perang dan dampak yang ditimbulkan.
  • Mampu menjelaskan bentuk-bentuk kerjasama antar Negara dan berbagai motif serta tujuan yang melatarbelakangi hingga eksistensinya.
Daftar Pustaka:
  • Ari Subiakto, 2015. Kronik Perang Dunia II 1939-1945. Yogyakarta: Mata Padi Pressindo
  • Weber, C. 2005. International Relations Theory: a Critical Introduction. New York: Routledge,Taylor & Francais Group
  • Aji, D. (2007). Perang Udara Di Eropa. Penerbit Buku Kompas.
  • Bakry, U. S. (2017). Dasar-Dasar Hubungan Internasional Edisi Pertama. Kencana.
  • Hamilton, J. D. (1983). Oil and the Macroeconomy since World War II. Journal of Political Economy, 91(2), 228–248. https://doi.org/10.1086/261140
  • Martin, A. (2011). Faktor-Faktor Pendorong Integrasi Regional: Studi Perbandingan Uni Eropa dan ASEAN. SPEKTRUM, 8(1).
  • Natarajan, M. (2015). Kejahatan dan Pengadilan Internasional. Bandung: Nusa Media.
  • Ojong, P. K. (2003). Perang Eropa Jilid I. Jakarta: Kompas.
  • Parthiana, I. W. (2002). Hukum perjanjian internasional. Mandar Maju.
  • Stephen E. Ambrose. 2009. D-Day 6 Juni 1944 : Puncak Pertempuran Perang Dunia II. Yogyakarta : Yayasan Obor Indonesia
  • Agus N. Cahyo . 2012. Perang-Perang Paling Fenomenal Dari Klasik sampai Modern. Bali : Buku Biru
  • Baylis, J., Steve Smith, and Patricia Owens.2011. The Globalization of World Politics:An Introduction to International Relations. Oxford: Oxford University Press
  • Djalal, H. 1996. Indonesian Foreign Policy at the Advent of The 21st Century. Jakarta: Depdikbud-Universitas Padjadjaran
  • Morgenthau, H.2010. Politik Antar Bangsa.Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia
  • Perkins, J. 2011 Confessions of an Economic Hit Man. New York: Ebury Publishing
  • Rezasyah,T. 2008. Politik Luar Negeri Indonesia.Jakarta:Humaniora
  • Scott, J.C. 2009.The Art of Not being Governed: an Anarchist Theory of Upland Southeast Asia.New Heaven: Yale University Press.