Tahun Akademik:
Genap 2022/2023
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:
Matakuliah ini dimaksudkan untuk memberi wawasan kepada mahasiswa tentang sistem pers yang berlaku di Indonesia, serta perkembangannya dari masa ke masa. Matakuliah ini memuat materi: (1) posisi, fungsi, dan praktik sistem pers di Indonesia; (2) konteks teoretis, visi-misi-tujuan, dan program sistem pers di Indonesia; (3) uu tentang pers dan etika jurnalistik; (4) analisis isu-isu terkini sistem pers di Indonesia; serta (5) analisis perkembangan sistem pers Indonesia.
Capaian Pembelajaran
  • Memahami Hakekat Sistem
  • Memahami Sistem Pers
  • Memahami Pers digital
Daftar Pustaka:
  • Nasikun. 2013. Sistem sosial Indonesia. Jakarta:Penerbit Ombak
  • Siebert, F.S., Peterson, T • Schramm, W. 1963. Four Theories Of The Press.Chicago: UNIVERSITY OF ILLINOIS PRESS
  • Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 1999 (UU/1999/40) (1999) tentang PersUndang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2008 Tentang Informasi Dan Transaksi Elektronik