Tahun Akademik:
Genap 2022/2023
Kelas-Offr:
C1-01AE
Deskripsi:
Lingkup bahan kajian matakuliah ini adalah penerapan berbagai jenis alat potong dengan tangan, berbagai jenis alat ukur tangan, berbagai jenis alat pengulir dengan tangan, berbagai jenis alat penyayat dengan tangan untuk mengeksekusi material, mengukur pencapaian ukuran benda kerja yang dieksekusi dengan peralatan tangan.
Capaian Pembelajaran
  • - Menginternalisasi perilaku selamat melalui safety talking
  • - Menggunakan peralatan K3 yang sesuai dengan kerja bangku.
  • - Membuat action plan sesuai jobsheet yang akan dikerjakan.
  • - Menggunakan perkakas kerja bangku sesuai fungsi dan prosedur yang benar.
  • - Menggunakan peralatan ukur untuk mengukur hasil kerja bangku.
  • - Membuat produk yang dikerjakan dengan kerja bangku.
  • - Menilai hasil kerja sendiri bedarakan prosedur, ukuran yang diminta, kesesuaian fungsi, sikap kerja dan pendampingan dosen
Daftar Pustaka:
  • Gerling, Heinrichi. 2015. All about Machine Tools. New Delhi: Wiley Eastern.
  • Gohlas, HTB. 2015. Mengelas Logam dan Pemilihan Kawat Las. Jakarta: Gramedia.
  • Schonmetz dkk. 2015. Pengerjaan Logam dengan mesin. Jakarta: Erlangga.
  • Schonmetz dkk. 2015. Pengerjaan Logam dengan Perkakas Tangan dan mesin Sederhana. Jakarta: Erlangga.