Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
A23-A23
Deskripsi:
Matakuliah ini membahas tentang Konsep dasar penelitian; Karak¬teristik penelitian kuantitatif; Jenis-jenis penelitian kuantitatif; Prosedur penelitian kuantitatif; Sistematika proposal penelitian kuantitatif; Identifikasi masalah dan menentukan topik penelitian; Variabel dan pengukurannya; Perumusan Hipotesis; Kajian teori dan empiris; analisis jurnal penelitian kuantitatif; Rancangan penelitian; Populasi & sampel; Instrumen; Teknik analisis data kuantitatif dan penarikan kesimpulan. Pada akhir perkuliahan diharapkan mahasiswa dapat menyusun proposal penelitian kuantitatif
Capaian Pembelajaran
  • Mampu menentukan rumusan masalah, topik dan tujuan penelitian
  • Mampu mengidentifikasi dan memilih metode penelitian yang sesuai dengan masalah penelitian
  • Mampu menjalankan penelitian dengan motode yang sesuai
  • Menganalisis dan mengkritisi keunggulan dan kelemahan metode penelitian
  • Mampu menganalisis hasil penelitian
  • Mampu menulis dan melaporkan hasil penelitian
Daftar Pustaka:
  • Kuncoro, Mudrajad. 2013. Metode Riet untuk Bisnis & Ekonomi Bagaimana Meneliti dan Menulis Tesis?. Jakarta: Erlangga. Creswell, 2009, Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta: Pustaka Peleajar Neuman, W. lawrence. Metodologi Penelitian Sosial: Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif, Edisi 7. Jakarta: Indeks Sekaran, Uma. Research Method for Business, A Skill-Building Approach, Forth Edition, John Wiley and Sons: New York. Idrus, Muhammad. 2009. Metode Peneltian Ilmu Sosial, Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif, Jakarta: Erlangga Herdiansyah, Haris, 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif untuk Ilmu-ilmu Sosial, Jakarta: 10 Salemba Empat. Moleong, Lexy J. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung. PT.Remaja Rosdakarya.