Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
C22-BK
Deskripsi:
Matakuliah ini mengkaji teori tentang kebutuhan konseli, konsep dasar manajemen BK, perumusan tujuan program BK, perencanaan dan diseminasi program BK, pengorganisasian program BK, koordinasi dan kerjasama pelaksanaan program BK, dan ketatalaksanaan BK.
Capaian Pembelajaran
  • Mahasiswa mampu menganalisis kebutuhan konseli (need assessment), bekerjasama secara produktif dengan teman sejawat dan anggota profesi lain.
  • Mahasiswa mampu menerapkan prinsip-prinsip perencanaan, melakukan penilaian kebutuhan layanan bimbingan dan konseling, serta merumuskan tujuan dan menentukan prioritas program bimbingan dan konseling dalam semua jenis dan jenjang pendidikan formal.
  • Mahasiswa mampu mengelola pelaksanaan program-program BK yang menjadi tanggung jawabnya secara kolaboratif dengan semua pemangku kepentingan yang terkait (guru, orang tua, kepala sekolah, pejabat terkait) dalam seting pendidikan.
Daftar Pustaka:
  • Flurentin, E. 2012. Modul Manajemen dan Organisasi Bimbingan dan Konseling. Disiapkan untuk Bahan Ajar pada PLPG Rayon 115 UM. Malang: PSG Rayon 115
  • Flurentin, E. 2016. Manajemen Bimbingan dan Konseling. Malang: Penerbit Universitas Negeri Malang.
  • Gibson, R. L., & Mitchell, M. H. 2008. Introduction to Counseling and Guidance. New Jersey: Pearson Prentice Hall.
  • Gysbers, N. C. & Henderson, P. 2006. Developing and Managing your School Guidance and Counseling Program. Alexandria, VA: ACA.
  • Kemendikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling Sekolah Menengah Pertama (SMP). Jakarta: Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan.
  • Kemendikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling Sekolah Menengah Atas (SMA). Jakarta: Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan.
  • Kemendikbud. 2016. Panduan Operasional Penyelenggaraan Bimbingan dan Konseling Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). Jakarta: Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan.
  • Permendikbud RI No. 111 Tahun 2014 Tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  • Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI No 27 Tahun 2008 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Konselor.
  • Ramli, M dan Flurentin, E. 2012. Modul Pengembangan Program Bimbingan dan Konseling. Disiapkan untuk Bahan Ajar pada PLPG Rayon 115 UM. Malang: PSG Rayon 115