Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:
Mahasiswa Mampu memahami dan mengidentifikasi bangunan- bangunan yang ada di Regio Cranialis (kepala), Regio Skeleton Trunchi (Badan),Regio Ekstremitas Superior (tangan), Regio Ekstremitas Inferior (kaki) Mahasiswa Mampu memahami dan mengidentifikasi persendian extremitas superior dan inferior.
Capaian Pembelajaran
  • Mampu memahami dan mengidentifikasi bangunan-bangunan pada tulang pembentuk kerangka tubuh manusia.
Daftar Pustaka:
  • Bajpai. 1991. Osteologi Tubuh Manusia. Binarupa Aksara; Jakarta.
  • Dorland, W.A. Hewman. 2002. Kamus Kedokteran Dorland. Edisi 2. Penerbit Buku Kedokteran EGC. Jakarta.
  • Faiz. O., & Moffat, D. 2004. At a Glance Series Anatomi. Jakarta: Erlangga.
  • Syatibi, M. Mudatsir. 1996. Pemeriksaan Regio Pergelangan Tangan dan jari-jari: Kumpulan Makalah Pelatihan Lanjut Fisioterapi Surakarta.
  • Wiarto, G. 2013.Anatomi dan Fisiologi Sistem Gerak Manusia, Gosyen Publishing, Yogyakarta.
  • Sherwood, L. 2018. Fisiologi manusia : dari sel ke sistem. Edisi 9. Jakarta: EGC