Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
B-13BB
Deskripsi:
Konsep-konsep kimia, manfaat ilmu kimia, klasifikasi zat, fasa zat dan perubahan fisika-kimia zat; teori atom, molekul, ion dan stoikiometri, konsep-konsep ikatan kimia, bentuk dan geometri molekul, kinetika reaksi kimia dan kesetimbangan. Konsep larutan, reaksi redoks termasuk korosi, serta pengantar kimia material. Serta fenomena yang ditimbulkan oleh zat kimia di lingkungan
Capaian Pembelajaran
  • memahami dan menggunakan rumus kimia dalam menyelesaikan persamaan reaksi.
  • Memahami konsep dan terampil menggunakan konsep mol dan stoikiometri untuk menyelesaikan persamaan reaksi.
  • Memahami konsep reaksi redoks dan terampil menerapkannya pada reaksi kimia.
  • 4. Memahami jenis material kimia dan dapat mengelompokkan berdasarkan penyusun dan sifat-sifatnya
Daftar Pustaka:
  • Liu, X.; Chen, X.; He, L.; Zhao, Z.; Study on Extraction of Lithium from Salt Lake Brine by Membrane Electrolysis, Desalination 376, Elsevier, 2015.
  • Hou, Y.; Zhang R.; Luo H.; Liu G.; Kim, Y.; Yu, S.; Zeng, J.; Microbial electrolysis cell with spiral wound electrode for wastewater treatment and methane production, Process Biochemistry, Elsevier, 2015.
  • Chang, R., General Chemistry: The Essential Concepts, Third Edition, The McGraw- Hill Companies, 2003.
  • Silberberg, M.S., Principles of General Chemistry, The McGraw-Hill Companies, 2007.