Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
C-C
Deskripsi:
Teori menggambar ilustrasi meliputi: konsep, tema, teknik, medium/alat, bahan, dan isi/narasi; b) perancangan/praktek gambar meliputi, ilustrasi ilustrasi komik, periklanan, cover buku, dan image grafis dengan tema kultural yang memuat nilai-nilai budaya lokal yang kreatif dan inovatif; c) mengapresiasi hasil gambar ilustrasi, menyeleksi karya untuk pameran kelas sebagai wujud penghargaan terhadap karya seni
Capaian Pembelajaran
  • 1. Menguasai teori menggambar Ilustrasi, konsep, unsur dan prinsip, teknik/alat dan bahan, maupun isi/narasi
  • 2. Menerapkan teori menjadi berkarya Ilustrasi berdasarkan konsep penciptaan secara kreatif, melalui unsur dan prinsip, teknik, medium maupun isi/narasi untuk menghasilkan karya ilustrasi yang berkualitas dan inovatif.
  • 3. Menganalisis variasi medium yang digunakan untuk mewujudkan gambar ilustrasi
  • 4. Mempraktekkan berbagai medium untuk membuat karya ilustrasi komik, periklanan, cover buku, dan image grafis dengan tema kultural yang memuat nilai-nilai budaya lokal
  • 5. Mengapresiasi hasil karya gambar ilustrasi sebagai bentuk penghargaan terhadap karya seni.
  • 6. Menjilid karya illustrasi dan mengadakan pameran karya Ilustrasi (terpilih sebagai model), yang layak untuk dipamerkan dalam pameran kelas (pameran bersama).
Daftar Pustaka:
  • Alan Male. 2007. Illustration: A Theoritical & Contextual Perspective. SA: AVA Publishing. Gair Angela. 2001. How to Draw Anything, A Complete Guide. London: Haldane Mason Lawrance Zeegen, Crush. 2005. The Fundamental of illustration. SA: AVA Publishing. Marcel Bonneff. 1998. Komik Indonesia, Kepustakaan Populer Gramedia Kerja Sama Forum Jakarta Paris, Jakarta Sahman, H.1993. Mengenal Dunia Seni Rupa: Tentang Seni, Karya Seni, Aktifitas Kreatif, Apresiasi, Kritik, dan Estetika. Semarang: IKIP Semarang Press Supriyono, Rakhmat, 2010. Komunikasi Visual Teori dan Aplikasi.ANDI: Yogyakarta. South, Helen. 2004. The Everything Drawing Book. New York: Adams Media