Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
C-C
Deskripsi:
Profesi dan profesionalistas dalam bidang olahraga, Pelaku olahraga: olaragawan (amatir dan profesional), pembina olahraga, dan tenaga keolahragaan, Etika, Norma, Moral, Hak, Kewajiban, dan Keadilan, Mengedepankan sikap sportivitas, mengapa bukan mengedepankan perilaku Jujur dengan: ”bermainlah secara jujur/ fair play”,Etika komunikasi verbal dan visual dalam bidang olahraga, Etika konunikasi jurnalistik (tulis), bidang olahraga, Etika layanan meseur/fisioterapis olahraga, Etika layanan pusat kebugaran jasmani, Kasus-kasus penyimpangan dan pelanggaran etika dalam olahraga, Penghargaan terhadap tindakan etis dalam olahraga, dan Sanksi-sanksi terhadap penyimpangan dan pelanggaran etika dalam olahraga.
Capaian Pembelajaran
  • Mahasiswa memiliki kompetensi dasar etika layanan masyarakat dan mampu menjelaskan, menunjukan keterampilan, dan mengaplikasikan prinsip-prinsip dasar layanan masyarakat bidang olahraga, kode etik jurnalistik, meseur atau fisioterapis, manager pusat kebugaran jasmani, dan manager tim olahraga, dalam memberikan layanan lepada masyarakat konsumen.
Daftar Pustaka:
  • Zubair, Achmad Charris. 1990. Kuliah Etika. Rajawali Pres. Jakarta
  • K. Bertens. 2001. Perpektif Etika. Esai-Esai tentang Masalah Aktual. Penerbit Kanisius. Jogyakarta
  • Kementerian Negara Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia. 2007. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2005. tentang: Sistem Keolahragaan Nasional (SKN). Biro Humas dan Hukum. Jakarta.
  • Siregar, Ashadi. 2006. Etika Komunikasi. Pustaka Book Publisher.Yogyakarta.
  • Achadiat, C, M. 2007.Dinamika Etika dan Hukum Kedokteran dalam Tantangan Zaman. Penerbitan Buku Kedokteran. EGC. Jakarta.
  • Hendricks, William. 2006. Bagaimana Mengelola Konflik: Petunjuk Praktis untuk Menejemen Konflik yang Efektif. Bumi Aksara. Jakarta.
  • Dana, Daniel. 2001. Resolusi Konflik. Alat Bantu Mediasi untuk Kehidupan Kerja Sehari-Hari. PT Bhuana Ilmu Populer. Kelompok Gramedia. Jakarta.
  • Supranto, J. 2006. Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan. Untuk Menaikkan Pangsa Pasar. Rineka Cipta. Jakarta.
  • Lembaga Akreditasi Nasional Keolahragaan (Lankor). 2007. Pedoman Akreditasi dan Sertifikasi Kepelatihan Olahraga. Lankor. Jakarta.