Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
A-MBKM
Deskripsi:
Proses psikologis dan sosiologis (sikap, motivasi, dinamika kelompok) yang mempengaruhi kinerja seseorang terutama dalam pekerjaannya; konsep teori-teori perilaku kesehatan; konsep kecerdasan emosi, spiritual dan intelektual; dua cabang dalam pendekatan BSA yaitu human relations movement dan developments of organizational behavior; determinan sosial.
Capaian Pembelajaran
  • Mahasiswa mampu mengusai konsep psikologi dan sosiologi serta pendekatan-pendekatan BSA yang mempengaruhi kinerja seseorang guna melatih kepedulian sosial terhadap masyarakat.
  • Mahasiswa mampu menjelaskan teori-teori ilmu perilaku dan mengidentifikasi unsur-unsur penentu perilaku kesehatan individu dan masyarakat
  • Mahasiswa mampu memahami konsep kecerdasan emosi, spiritual dan intelektual sebagai kemampuan dasar tiap-tiap individu dalam menentukan sikap dan perilakunya yang berkaitan dengan kesehatan
Daftar Pustaka:
  • Machfoez dan Suryani. 2007. Pendidikan Kesehatan Bagian dari Promosi Kesehatan. Yogyakarta: Fitramaya
  • Notoatmodjo, Soekidjo. 2007. Kesehatan Masyarakat ILmu dan Seni. Jakarta: Rineka Cipta.
  • Edberg, Mark. 2007. Kesehatan Masyarakat Teori sosial dan Perilaku. Kajarta: Buku Kedokteran EGC.
  • Ginandjar, Ary A. 2007. ESQ emotional Spiritual Quotient Edisi Revisi. Jakarta: Gramedia.
  • Zohar, D., 2012. Spiritual intelligence: The ultimate intelligence. Bloomsbury Publishing.
  • Wilber, K., Patten, T., Leonard, A. and Morelli, M., 2008. Integral life practice: A 21st-century blueprint for physical health, emotional balance, mental clarity, and spiritual awakening. Shambhala Publications.
  • Eaude, T., 2009. Happiness, emotional well‐being and mental health–what has children’s spirituality to offer?. International Journal of Children's Spirituality, 14(3), pp.185-196.
  • WC Rachmawati, SR Devy, RS Triyoga, 2018. Perceived of Behavioral Control Influence on Female’s Intention in Early Detection of Cervical Cancer by AVI Method. International Journal of Public Health and Clinical Sciences, 5 (4), pp.204-211.