Tahun Akademik:
Gasal 2023/2024
Kelas-Offr:
A5A-SD1
Deskripsi:
Konsep pendidikan IPS; cita-cita, nilai, konsep dan prinsip mengenai kebudayaan, ruang, dan perubahan; pengaruh kebudayaan luar terhadap kebudayaan Indonesia; Perjuangan Indonesia dalam mencapai dan mempertahankan Indonesia; pranata dan interaksi sosial; kelangkaan, produksi, distribusi, dan konsumsi barang dan jasa dalam konteks kebhinekaan masyarakat Indonesia; dinamika kehidupan global; fenomena interaksi perkembangan ilmu-ilmu sosial dan teknologi; perkembangan masyarakat; pemeliharaan dan pemanfaatan sumber daya alam; pemanfaatan peta, atlas, globe, data dan informasi, serta media masa.
Capaian Pembelajaran
  • Menganalisis konsep-konsep IPS (sejarah, geografi, ekonomi, sosiologi, antropologi, politik, dan psiko sosial) di SD dengan menerapkan 4 K (kreatif, berpikir kritis, kolaboratif, dan komunikatif).
  • Menyintesis kajian substansi IPS di SD terkait dengan sejarah, geografi, ekonomi, sosiologi, antropologi, politik, dan psiko sosial.
  • Menerapkan kajian substansi IPS dalam kehidupan sehari-hari.
Daftar Pustaka: