Tahun Akademik:
Genap 2023/2024
Kelas-Offr:
B4-21AI
Deskripsi:
Problem estimasi dalam proyek; Konsep pengelolaan proyek dan estimasi biayanya; Manajemen proyek; Risiko dalam estimasi dan pengendalian proyek; Formula strategis dan sistematis dalam pengelolaan sumberdaya proyek.
Capaian Pembelajaran
  • 26. Mampu mengidentifikasi problem-problem estimasi dan pengendalian proyek dan menvisualisasikan problem-problem tersebut dengan cepat
  • 27. Mampu menjelaskan konsep dan pola pengelolaan proyek
  • 28. Mampu menghitung RAB proyek
  • 29. Mampu menguraikan dan mengidentifikasi komponen-komponen dalam menghitung RAB proyek
  • 30. Mampu menyusun anggaran biaya pengelolaan, operasional, dan pemeliharaan proyek
  • 31. Mampu merumuskan formulasi strategis pengelolaan sumberdaya proyek.
Daftar Pustaka:
  • Basic Estimating for Construction; J.A. Fatzinger, 2003, Pearson Book
  • Fundamentals of Construction Estimating; D. Pratt, 2018, Cengage Learning
  • Construction Project Management; A. Dykstra, 2018, Kirsher Books
  • Walker’s Building Estimator’s Reference Book; F.R. Walker, 2000, Frank Walker Co