Pilihan pendaftaran

Tahun Akademik:
Genap 2023/2024
Kelas-Offr:
A-A6
Deskripsi:
Matakuliah ini menekankan pentingnya forensik digital, dan untuk mempersiapkan mahasiswa untuk melakukan penyelidikan digital secara terorganisir dan sistematis. Matakuliah ini memberikan pengetahuan praktis, serta penelitian terkini tentang Digital Forensics.
Capaian Pembelajaran
  • Mendeskripsikan konsep penyelidikan digital dan bukti digital
  • Menggambarkan Akuisisi Data perangkat penyimpanan fisik
  • Mendeskripsikan konsep Studi sistem file pada Microsoft Windows & Linux
  • Menerapkan konsep File System Analysis & file recovery
  • Memahami konsep File Carving & Analisis dokumen
  • Menerapkan konsep Information Hidding & steganography
  • Menerapkan konsep Time, registry & password recovery
  • Memahami konsep Email & forensik database
  • Memahami konsep Memory acquisit
Daftar Pustaka:
  • File System Forensic Analysis, by Brian Carrier, Addison-Wesley, ISBN 0321268172, 2005.
  • Handbook of Digital Forensics and Investigation, by Eoghan Casey, Academic Press, ISBN 0123742676, 2009.
Tamu tidak dapat mengakses kursus ini, silahkan login.