Enrolment options

Tahun Akademik:
Genap 2023/2024
Kelas-Offr:
A3-12GA
Deskripsi:
Matakuliah ini memberikan pengetahuan dan keterampilan dalam memberikan edukasi kepada masyarakat pengguna konstruksi bangunan gedung, bangunan air, jalan dan jembatan, serta pemanfaatan konstruksi yang berkelanjutan. Edukasi kepada masyarakat dititikberatkan pada memanfaatkan konstruksi sesuai dengan fungsinya agar mendapatkan life time cycle konstruksi yang optimal.
Capaian Pembelajaran
  • Mata kuliah ini mempelajari berbagai pendekatan dan metoda partisipasi masyarakat dalam perencanaan dan perancangan perumahan, dengan tujuan agar peserta memahami prinsip-prinsip perencanaan dan peracangan perumahan dengan menggunakan pendekatan partisipasi masyarakat pada bangunan air, rumah tinggal gedung jembatan jalan dan pemanfaatan konstruksi yang optimal meliputi pembahasan berkenaan mengatur fungsi bangunan gedung, persyaratan bangunan gedung, penyelenggaraan bangunan gedung, hak dan kewajiban pemilik dan pengguna bangunan gedung pada setiap tahap penyelenggaraan bangunan gedung, ketentuan tentang peran masyarakat pada kemanfaatan, keselamatan, keseimbangan, dan keserasian bangunan gedung dengan lingkungannya.
Daftar Pustaka:
  • - Ahmad Fa’izin. 2007. Ragam bentuk, bahan dan variasi bangunan. Depok:penerbit swadaya
  • - Bayu ismaya. 2006. 81 tips mengatasi kerusakan rumah. Depok:Penerbar Swadaya
  • - Edward Allen. Dasar-dasar Konstruksi Bangunan. Jakarta:Erlangga
  • - Imelda Akmal. 2007. Saniter. Jakarta:Gramedia Pustaka Utama
Guests cannot access this course. Please log in.