Enrolment options
Tahun Akademik:
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
B-B
Deskripsi:
Pada perkuliahan ini mahasiswa mempelajari konsep evaluasi, pengukuran, penilaian, dan tes; alat penilaian tes dan non tes; elemen tes kebahasaan; penyusunan tes kompetensi berbahasa, dan bersastra; rubrik penilaian, kartu soal, analisis butir, reliabilitas, dan validitas. Pada akhir perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menyusun alat penilaian dalam PBM bahasa Jerman serta mengolah hasilnya: konsep, jenis, kriteria; pengembangan alat penilaian, pengolahan hasil, dan penggunaan hasil penilaian.
Capaian Pembelajaran
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
B-B
Deskripsi:
Pada perkuliahan ini mahasiswa mempelajari konsep evaluasi, pengukuran, penilaian, dan tes; alat penilaian tes dan non tes; elemen tes kebahasaan; penyusunan tes kompetensi berbahasa, dan bersastra; rubrik penilaian, kartu soal, analisis butir, reliabilitas, dan validitas. Pada akhir perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menyusun alat penilaian dalam PBM bahasa Jerman serta mengolah hasilnya: konsep, jenis, kriteria; pengembangan alat penilaian, pengolahan hasil, dan penggunaan hasil penilaian.
Capaian Pembelajaran
- Mahasiswa dapat memahami konsep dasar evaluasi, membandingkan penilaian secara umum dan penilaian hasil belajar bahasa Jerman, menyusun alat penilaian dan mengolah hasil penilaian pembelajaran bahasa Jerman di sekolah menengah atas dan sekolah menengah kejuruan di Indonesia.
- 1. Albers, Hans-Georg. 2005. Testen und Prüfen in der Grundstufe. Berlin dan München: Langenscheidt.
- 2. Funk, H., Kuhn, C., Skiba, D., et.al. 2014. Aufgaben, Übungen, Interaktion 4. München: Klett-Langenscheidt.
- 3. Glaboniat, M., Müller, M., Rusch, P., et.al. 2013. Profile deutsch. Berlin dan München: Langenscheidt.
- 4. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Lampiran IV Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 81a tahun 2013 Tentang Implementasi kurikulum. Pedoman Umum Pembelajaran. Jakarta: Kemendikbud.
- 5. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Silabus Mata Pelajaran Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA). Mata Pelajaran Bahasa dan Sastra Jerman. Jakarta: Kemendikbud.
- 6. Kleppin, Karin. (1997). Fernstudieneinheit 19 Fehler und Fehlerkorrektur. München: Langenscheidt.
- 7. Maenner, Dieter. 2009. Prufungstraining Zertifikat Deutsch. Berlin: Cornelsen Verlag.
- 8. Mardapi, Djemari. 2012. Pengukuran, Penilaian, dan Evaluasi Pendidikan. Yogyakarta: Nuha Medika.
- 9. Nurgiyantoro, Burhan. 2013. Penilaian Pembelajaran Bahsa Berbasis Kompetensi. Yogyakarta: BPFE.
- 10. Pradopo, R.D. 2003. Prinsip-prinsip Kritik Sastra. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
- 11. T Penyudikan: Prinsip & Operasionalnya. Jakarta: Bumi Aksara. sun. 2013. Goethe Zertifikat A2 Start Deutsch 2 Modelukardi. 2012. Evaluasi Pendilsatz. München: Goethe Institut. im12.
- Teacher: Primardiana Hermilia Wijayati
- Enrolled students: 24
Guests cannot access this course. Please log in.