Pilihan pendaftaran

Tahun Akademik:
Gasal 2018/2019
Kelas-Offr:
A-A
Deskripsi:

Mahasiswa diharapkan Memahami konsep dasar literasi sastra Indonesia dan menerapkannya untuk pengembangan budaya baca dan Memahami muatan data literer dan budaya dalam naskah sastra Indonesia.


Capaian Pembelajaran
  • Memahami muatan data literer dan budaya dalam naskah sastra Indonesia.

  • Memahami konsep dasar literasi sastra Indonesia dan menerapkannya untuk pengembangan budaya baca.
Daftar Pustaka:
  • Abrams, M.H. 1981. A Glossary of Literary Terms. New York: Holt, Rinehart and Winston.

  • Pratiwi, Yuni. dkk. 2015. Membaca Estetik Puisi. Yogyakarta: PT Ombak.

  • Sayuti, S.A. 2002. Sastra dalam Perspektif Pembelajaran. Dalam Sarumpaet, R.K.T. (Ed.). Sastra Masuk Sekolah. Halaman: 34-48. Jakarta: Indonesiatera.

  • Teeuw, A. 1983. Membaca dan Menilai Sastra: Pengantar Teori Sastra. Jakarta: PT Gramedia.

  • Winston. Albright, H.D., Halstead, W.P., Mitchell,L. 1955. Principles of Theatre Art.

  • Massachusetts: The Riberside Press.

  • Altenbernd, Lynn dan Lewis, Leslie L. 1963. Handbook for the Syudy of Poetry. New York: Machmilan Publishing.

  • Brockett, Oscar G. 1992. The Essential Theatre. Philadelphia: Harcourt Brace Jovanovich College Publishers.

  • Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah.2016. Panduan Gerakan Literasi di Sekolah Dasar.Jakarta: Direktorat Pendidkan Dasar dan Menengah.

  • Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah.2016. Panduan Gerakan Literasi Sekolah Menegah Atas.Jakarta: Direktorat Pendidkan Dasar dan Menengah.

  • Direktorat Pendidikan Dasar dan Menengah.2016. Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Menengah Kejuruan.Jakarta: Direktorat Pendidkan Dasar dan Menengah.

  • Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.2017. Merayaan Literasi Sekolah. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

  • Lickona, T. 1991, Educating for Character: How Our Schools Can Teach Respect and Responsibility. New York: Bantam Books.

  • Perrine, L.. 1983. Story and Structure. New York: Harcourt Brace Jovanovich, Publisher.

Tamu tidak dapat mengakses kursus ini, silahkan login.