Enrolment options
Tahun Akademik:
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
A4A-PLS
Deskripsi:
Matakuliah ini akan membekali mahasiswa tetang filosofi dan konsep dasar Paedagogi An-dragogi sebagai suatu kajian yang kontinum (bukan versus). Memahami tentang asumsi dasar, pan-dangan tentang peserta didik, fasilitator, proses dan tujuan belajar (anak dan orang dewasa) beserta interaksinya serta prinsip Paedagogi Andragogi terutama dalam implementasi pembelajarannya.
Capaian Pembelajaran
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
A4A-PLS
Deskripsi:
Matakuliah ini akan membekali mahasiswa tetang filosofi dan konsep dasar Paedagogi An-dragogi sebagai suatu kajian yang kontinum (bukan versus). Memahami tentang asumsi dasar, pan-dangan tentang peserta didik, fasilitator, proses dan tujuan belajar (anak dan orang dewasa) beserta interaksinya serta prinsip Paedagogi Andragogi terutama dalam implementasi pembelajarannya.
Capaian Pembelajaran
- Menguasai filosofi dan konsep dasar paedagogi andragogi sebagai suatu kajian yang kontinum (bukan versus)
- Menelaah asumsi dasar, pandangan tentang peserta didik, fasilitator, proses dan tujuan belajar (anak dan orang dewasa)
- Menganalisis interaksi dan prinsip paedagogi andragogi dalam implementasi pembelajaran
- Cross, Patricia. 1981. Adult is Learners: Increasing Participation and Facilitating Learning. San Fransisco, Jossey Bass Publisher
- Richard. 2007. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill.
- Mulyasa, Enco. 2006. Menjadi Guru Profesional: Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Me-nyenangkan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
- Roestiyah. 1994. Masalah Pengajaran. Jakarta: Rineka Cipta.
- Suprijanto. 2007. Pendidikan Orang Dewasa: Dari Teori Hingga Aplikasi. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2007.
- An-nahlawy, ‘Abd al-rahman. 2000. al-Tarbiyyah bi al-Hiwar: min Asalib al-tarbiyah al-Islamiyyah. Beirut: Dar al-Fikr al-Mu’asir.
- Knowles, Malcolm. 1975. Sel-Directed Learning; A Guide for Learners and Teachers. Chicago: Fol-let Publising Company, 1975.
- Teacher: R. Anggia Listyaningrum
- Enrolled students: 32
Guests cannot access this course. Please log in.