Enrolment options
Tahun Akademik:
Gasal 2024/2025
Kelas-Offr:
A24-A24
Deskripsi:
Mengkaji dan menganalisis masalah-masalah pendidikan yang mendasar yang merupakan isu yang dihadapi negara-bangsa Indonesia serta kaitannya dangan pilihan dari keputusan/kebijakan. Pokok-pokok yang dikembangkan antara lain: pengertian masalah, isu, dan kebijakan pendidikan; isu penting dalam pendidikan dan kebijakan penanggulangannya (pendidikan dan pembangunan; pendidikan di persekolahan dan upaya-upaya perbaikan pendidikan).
Capaian Pembelajaran
Gasal 2024/2025
Kelas-Offr:
A24-A24
Deskripsi:
Mengkaji dan menganalisis masalah-masalah pendidikan yang mendasar yang merupakan isu yang dihadapi negara-bangsa Indonesia serta kaitannya dangan pilihan dari keputusan/kebijakan. Pokok-pokok yang dikembangkan antara lain: pengertian masalah, isu, dan kebijakan pendidikan; isu penting dalam pendidikan dan kebijakan penanggulangannya (pendidikan dan pembangunan; pendidikan di persekolahan dan upaya-upaya perbaikan pendidikan).
Capaian Pembelajaran
- Bertaqwa Kepada Tuhan yang Maha Esa, menunjukkan sikap religius, menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
- Menguasai pengetahuan konseptual dan praktis tentang berbagai teori, nilai-nilai, dan hasil-hasil riset yang terkait dengan manajemen pendidikan melalui riset yang berimplikasi pada kebutuhan aktual pengelolaan sistem pendidikan nasional
- Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang manajemen pendidikan
- Mampu menemukan dan menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam bidang manajemen pendidikan
- Dunn, W. N. 2016. Public Policy Analysis: An Introduction. New York: Prentice- Hall, Inc
- Imron, A. 2011. Kebijaksanaan Pendidikan: Proses, Produk dan Masa Depannya. Jakarta: Bumi Aksara
- Kusumaningrum, D. E., Sumarsono, R. B. & Gunawan, I. 2019. Professional Ethics and Teacher Teaching Performance: Measurement of Teacher Empowerment with a Soft System Methodology Approach. International Journal of Innovation, Creativity and Change, Volume 5, Issue 4, Special Edition: ICET Malang City, www.ijicc.net
- Sumarsono, R. B., Triwiyanto, T., Kusumaningrum, D. E., & Gunawan. I. 2019. Opportunities for the Implementation of School Based Management in the Eastern Area of Inndonesia. International Journal of Innovation, Creativity and Change, Volume 5, Issue 4, Special Edition: ICET Malang City, 2019 . www.ijicc.net
- Vedung, E. 2017. Public Policy and Program Evaluation. New York: Transaction Publishe
- Teacher: Wildan Darma Setiawan
- Teacher: Raden Bambang Sumarsono
- Enrolled students: 14
Guests cannot access this course. Please log in.