Enrolment options
Tahun Akademik:
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
A2E-TEP
Deskripsi:
mata kuliah Manajemen Sistem Informasi bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan keterampilan dalam mengelola sistem informasi yang mendukung proses pembelajaran dan kinerja. Mahasiswa akan mempelajari cara menerapkan teknologi dan metode manajemen yang efektif untuk memastikan pengelolaan data, sumber daya teknologi, serta infrastruktur yang mendukung lingkungan belajar digital. Dengan mengacu pada prinsip-prinsip etika profesional, mereka juga akan belajar mengembangkan strategi untuk menjaga keamanan, privasi, dan aksesibilitas informasi dalam konteks pendidikan.
Capaian Pembelajaran
Genap 2024/2025
Kelas-Offr:
A2E-TEP
Deskripsi:
mata kuliah Manajemen Sistem Informasi bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan keterampilan dalam mengelola sistem informasi yang mendukung proses pembelajaran dan kinerja. Mahasiswa akan mempelajari cara menerapkan teknologi dan metode manajemen yang efektif untuk memastikan pengelolaan data, sumber daya teknologi, serta infrastruktur yang mendukung lingkungan belajar digital. Dengan mengacu pada prinsip-prinsip etika profesional, mereka juga akan belajar mengembangkan strategi untuk menjaga keamanan, privasi, dan aksesibilitas informasi dalam konteks pendidikan.
Capaian Pembelajaran
- Mahasiswa mampu merancang dan menciptakan lingkungan belajar digital yang efektif dan interaktif dengan menerapkan prinsip-prinsip desain instruksional dan teori pembelajaran berbasis teknologi.
- Mahasiswa mampu memilih dan menggunakan lingkungan belajar yang tepat dengan memanfaatkan berbagai platform teknologi (misalnya, Learning Management System, aplikasi kolaboratif) untuk mendukung berbagai gaya belajar dan kebutuhan.
- Mahasiswa mampu merancang dan mengimplementasikan desain pembelajaran berbasis teknologi yang mengintegrasikan teori pembelajaran, pedagogi konten, dan teknologi untuk menciptakan lingkungan belajar yang efektif dan interaktif.
- Mahasiswa mampu menerapkan prinsip-prinsip penelitian pendidikan dalam pengelolaan dan perbaikan lingkungan belajar, berdasarkan data hasil evaluasi dan umpan balik.
- Mahasiswa mampu menciptakan lingkungan belajar yang inklusif, yang mendukung beragam peserta didik dengan berbagai karakteristik dan kebutuhan, serta mampu beradaptasi dengan perubahan teknologi dan metode pembelajaran terbaru.
- Ujian Tengah Semester
- Ujian Akhir Semester
- Januszewski, A. and Molenda, M. eds., 2013. Educational technology: A definition with commentary. Routledge.
- Spector, J.M., Merrill, M.D., Elen, J. and Bishop, M.J. eds., 2014. Handbook of research on educational communications and technology. New York, NY: Springer.
- Warger, T., & Dobbin, G. (2009). Learning environments: Where space, technology, and culture converge. EDUCAUSE Learning Initiative.
- Land, S., & Jonassen, D. (Eds.). (2012). Theoretical foundations of learning environments. Routledge.
- Imms, W., Cleveland, B., & Fisher, K. (Eds.). (2016). Evaluating learning environments: Snapshots of emerging issues, methods and knowledge. Springer.
- Dziuban, C. D., Picciano, A. G., Graham, C. R., & Moskal, P. D. (2015). Conducting research in online and blended learning environments: New pedagogical frontiers. Routledge.
- Carneiro, R., Lefrere, P., Steffens, K., & Underwood, J. (Eds.). (2012). Self-regulated learning in technology enhanced learning environments (Vol. 5). Springer Science & Business Media.
- Zajda, J. (2021). Globalisation and education reforms: Creating effective learning environments (Vol. 25). Springer Nature.
- Kelly, K., & Zakrajsek, T. D. (2023). Advancing online teaching: Creating equity-based digital learning environments. Taylor & Francis.
- Bloom, C. P., & Loftin, R. B. (Eds.). (2020). Facilitating the development and use of interactive learning environments. CRC Press.
- Jonassen, David, Michael J. Spector, Marcy Driscoll, M. David Merrill, Jeroen van Merrienboer, and Marcy P. Driscoll. Handbook of research on educational communications and technology: a project of the association for educational communications and technology. Routledge, 2008.
- Teacher: Henry Praherdhiono Dr., S.Si, M.Pd
- Teacher: Yulias Prihatmoko
- Enrolled students: 29
Guests cannot access this course. Please log in.